“WAKAPOLRI : MASJID BUKAN TEMPAT KAMPANYE”
- “Wakapolri : Masjid Bukan Tempat Kampanye”
.
Waketum Dewan Masjid (DMI) yang juga Wakapolri Komjen. Pol. Drs. Syafruddin, M.Si mengatakan masjid memiliki peran penting untuk mendewasakan demokrasi di Indonesia dalam acara diskusi ‘Peran Masjid, Mubalig dan Politisi Muslim dalam Mengawasi Pilkada Serentak’ di Masjid Cut Meutia, Jakarta Pusat, Rabu (7/3).
.
Diingatkan dan diimbau kepada masyarakat agar memisahkan masjid sebagai tempat ibadah, dari urusan politik. Masjid harus kembali pada fitrahnya sebagai tempat beribadah.
.
Peran masjid, mubalig, dan politikus muslim, ketiganya bukan untuk dibenturkan. Masjid punya peran penting dalam kehidupan demokrasi.
- matafahrizSemoga masyarat bisa faham, tdk mudah terpancing erosi.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar